Social Icons

Selasa, 04 Desember 2012

Negara dan Macam-Macam Bentuknya


Seringkali kita mendengar istilah istilah seperti negara, warga negara, kerajaan, monarki dan sebagai macamnya. kali ini saya akan membahasnya dan bagaimana bentuk bentuk negara

Negara adalah suatu wilayah di permukaan bumi yang kekuasaannya baik politik, militer, ekonomi, sosial maupun budayanya diatur oleh pemerintahan yang berada di wilayah tersebut. Negara juga merupakan suatu wilayah yang memiliki suatu sistem atau aturan yang berlaku bagi semua individu di wilayah tersebut, dan berdiri secara independent.

Minggu, 02 Desember 2012

Individu dan Perkembangannya


Individu merupakan unit terkecil pembentuk masyarakat. Dalam ilmu sosial, individu berarti juga bagian terkecil dari kelompok masyarakat yang tidak dapat dipisah lagi menjadi bagian yang lebih kecil. Sebagai contoh, suatu keluarga terdiri dari ayah, ibu, dan anak. Ayah merupakan individu dalam kelompok sosial tersebut, yang sudah tidak dapat dibagi lagi ke dalam satuan yang lebih kecil.
Pada dasarnya, setiap individu memiliki ciri-ciri yang berbeda. Individu yang saling bergabung akan membentuk kelompok atau masyarakat. Individu tersebut akan memiliki karakteristik yang sama dengan kelompok dimana dirinya bergabung.

Rabu, 21 November 2012

Akulturalisasi Islam dengan Budaya Indonesia


Sejak awal perkembangannya, Islam di Indonesia telah menerima akomodasi budaya. Karena Islam sebagai agama memang banyak memberikan norma-norma aturan tentang kehidupan dibandingkan dengan agama-agama lain. Bila dilihat kaitan Islam dengan budaya, paling tidak ada dua hal yang perlu diperjelas: Islam sebagai konsespsi sosial budaya, dan Islam sebagai realitas budaya. Islam sebagai konsepsi budaya ini oleh para ahli sering disebut dengan great tradition (tradisi besar), sedangkan Islam sebagai realitas budaya disebut dengan little tradition (tradisi kecil) atau local tradition (tradisi local) atau juga Islamicate, bidang-bidang yang “Islamik”, yang dipengaruhi Islam.

Selasa, 20 November 2012

Pemuda dan Sosialisasi


Pemuda atau generasi muda merupakan konsep-konsep yang selalu dikaitkan dengan masalah nilai.hal ini merupakan pengertian idiologis dan kultural daripada pengertian ini. Didalam masyarakat pemuda merupakan satu identitas yang potensial sebagai penerus cita-cita perjuangan bangsa dan sumber insani bagi pembangunan bangsanya karma pemuda sebagai harapan bangsa dapat diartikan bahwa siapa yang menguasai pemuda akan menguasai masa depan.

Rabu, 07 November 2012

Social Media, Untung atau Buntung?


Sosial Media belakangan ini sedang booming, banyak macam sosial media dari twitter, facebook, dan lain lain. apakah perkembangan sosial media ini berpengaruh baik atau buruk dalam kehidupan sosial kita? disini saya akan membahasnya

Kamis, 01 November 2012

Etika Dalam Ber-Internet yang Baik


Yak di dunia serba membutuhkan internet ini, banyak orang masih tidak tau etika yang baik dan benar dalam menggunakan internet terutama dalam masuk sebuah forum. Banyak dari kita masih mengganggap bahwa dunia maya adalah dunia yang bebas tanpa aturan, maka dari itu saya akan memberikan beberapa etika dalam berselancar di dunia maya terutama dalam forum ini.

Categories

Warning !!!

Bagi mahasiswa gunadarma yang ingin mengcopypaste tulisan di blog ini untuk kepentingan tugas harap berhati hati karena blog ini sudah di awasi oleh baak dan satuan dosen ISD